Selamat pagi guys selamat beraktifitas di hari ini :-)
Kali ini Spesial Gadget Bakal Share tentang "Harga LG G4 Terbaru - Update 6 November 2015"
Oke langsung aja ke topik guys ~
LG merupakan vendor smartphone pintar asal Korea Selatan ini turut turun meramaikan persaingan gadget premium dengan vendor smartphone lainnya.
Perusahaan yang bernama Lucky Goldstar (LG) ini memiliki seri ponsel premium yang dibuat khusus dengan spesifikasi yang canggih. Seri ponsel premium terbarunya diberi yang di beri nama LG G4.
LG G4 ini termasuk dari beberapa ponsel tercanggih yang ada di dunia pada tahun 2015 ini.
LG G4 merupakan seri ponsel penerus dari seri ponsel LG G3 yang banyak menarik banyak peminat ponsel pintar. Salah satu
keunggulan dari LG G4 ini adalah spesifikasi yang diusung lebih tinggi dibandingkan dengan seri pendulunya LG G3.
Untuk seri ini LG G4 dibekali dengan spesifikasi yg lebih mumpuni, diantaranya yaitu :
- processor Octa Core
- RAM 3GB,
- kamera dengan piksel yang sangat besar, yaitu 16 MP.
- Juga menggunakan layar dengan ukuran 5.5 inchi yang dilindungi dnegan fitur proteksi terbaru dari Corning Gorilla Glass 4.
- Teknologi yang disematkan diponsel ini adalah besutan Quallcomm dengan seri chipset Qualcomm MSM8992 Snapdragon 808.
Penasaran, ingin tahu spesifikasinya canggihnya ? Mari kita simak tentang ulasan selengkapnya dibawah ini...
Spesifikasi LG G4
Jaringan =
2G bands GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G bands HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G band LTE 700 / 800 / 900 / 1800 / 2100 / 2300 / 2600
Layar =
Tipe True HD-IPS + LCD capacitive touchscreen, 16M colors
5,5 inchi, 1440 x 2560 pixels (~538 ppi pixel density)
Multitouch Yes
Protection Corning Gorilla Glass 4
LG Optimus UX 4.0 UI
Pen : LG G Pen stylus
OS =
Sistem Operasi Android OS, v5.0 (Lollipop)
Chipset Qualcomm MSM8992 Snapdragon 808
CPU Quad-core 1.44 GHz Cortex-A53 & dual-core 1.82 GHz Cortex-A57
GPU Adreno 418
Card slot microSD, up to 128 GB
Memori Internal 32/64 GB
RAM 3 GB
Kamera Belakang 16 MP, 5312 x 2988 pixels, phase detection/laser autofocus, optical image stabilization, dual-LED (dual tone) flash
Fitur Simultaneous video and image recording, geo-tagging, face detection, HDR
Video 2160p@30fps, 1080p@60fps, optical stabilization, HDR, stereo sound rec.
Kamera Depan 5 MP, 1080p@30fps
Baterai 3000 mAh
Harga LG G4 Bulan November =
Harga Baru = Rp. 7.200.000
Harga Bekas = Rp. -
Sekian info tentang Harga LG G4 Terbaru - Update 6 November 2015
Semoga bermanfaat :-)
Baca juga : Harga Samsung Galaxy A8 Terbaru November 2015
Belum ada tanggapan untuk "Harga LG G4 Terbaru - Update 6 November 2015 - Spesial Gadget"
Post a Comment